Membuat Efek Pelangi dengan Photoshop

Membuat Efek Pelangi dengan Photoshop

Assalamu'alaikum wr.wb
Pada postingan kali ini blog abalabal akan memberikan tutorialnya yang berjudul cara membuat efek pelangi dengan photoshop.

Tidak usah banyak ngomel langsung saja kita capcus dengan programnya ya,,, :)
1. Langkah yang pertama buka program photoshop anda dan ambil contoh foto yang akan di edit. (disini abalabal menggunakan foto pelanggan rental)

2. Langkah yang kedua hapus background yang berwarna merah. (jika masih bingung cara menghapus background bisa dilihat disini)

3. Jika sudah, buat layer baru dengan meng-klik icon new layer

4. Setelah layer baru terbuat, pilih Gradient Tool (bisa dilihat pada gambar)

5. Langkah yang kelima pilih open gradient picker yang motif pelangi

6. Jika sudah terpilih tekan dan geser hingga warna pelangi muncul, jangan lupa opacity nya di atur

Hasilnya akan seperti ini gan :)
Bagaimana sangat mudah sekali bukan ?
Semangat berkarya dan perkaya..
Semoga artikel mengenai Membuat Efek Pelangi dengan Photoshop ini bermanfaat.

Keyword pencarian :
  • Cara membuat efek pelangi pada foto dengan photoshop
  • Efek pelangi dengan photoshop
  • Membuat efek pelangi

Cara Membuat WPAP dengan Corel Draw

Bagaimana Cara Membuat WPAP dengan Corel Draw ?

Assalamu'alaikum wr.wb
Sudah beberapa hari blog abalabal tidak memberikan tutorialnya yang memang masih abalabal...hehe
Kali ini abalabal akan memberikan sedikit tips cara membuat wedha's pop art potrait / WPAP dengan menggunakan corel draw

Disini kami menggunakan corel draw yang versi x6, yang perlu diketahui tak perlu harus menggunakan corel yang versi x6 untuk membuat WPAP. Versi berapapun bisa digunakan untuk sekedar membuat WPAP

Sampel yang saya gunakan disini adalah musisi terkenal tanah air "bang iwan fals"
Woke langsung saja kita mulai ya... siap grakkk
1. Langkah yang pertama buka program corel draw anda dan ambil gambar yang mau dibuat WPAP

2. Langkah yang kedua pilih tool pada sebelah kiri anda freehand tool dan buat ukuran line menjadi hairline

3. Jika sudah gunakan freehand tool dengan cara klik pada bagian yang sekiranya sama (buat tanda garis hingga saling menyatu sesuai dengan pola wajah dan sesuai pola warnanya) sebagai contoh bisa dilihat sekilas pada gambar dibawah ini

4. Kalou sudah diberi garis semua, hasilnya akan seperti ini (masih belum terlihat sosok yang dikehendaki)

5. Biar lebih mirip dan mempunyai nilai seni, beri warna dengan tool smart fill tool (saya sarankan komposisi warnanya yang soft)

6. Jika sudah diberi warna semua hasilnya akan seperti dibawah ini... :)


Selamat berkarya dan perkaya...
Semoga tutorial mengenai Cara Membuat WPAP dengan Corel Draw ini bermanfaat.

Keyword pencarian :
  • Membuat WPAP dengan corel draw
  • Cara membuat WPAP dengan mudah
  • Tutorial WPAP dengan corel draw
  • WPAP

Cara Membuat Persegi / Kotak di CorelDRAW

Cara Membuat Persegi / Kotak di CorelDRAW - pada awal kita memulai belajar coreldraw, tidak ada salahnya untuk belajar dasar-dasar coreldraw, sebenarnya cara membuat persegi atau kotak di coreldraw sangat mudah, mugkin bagi orang yang tidak tahu jadi kami membuat tutorialya, kotak/persegi di coreldraw banyak sekali kegunaanya, kita bisa menggunakanya menjadi
tempat untuk meletakan berbagai objek di coreldraw.


Misalnya pada surat undangan, pernikahan, dll. seperti biasa cara membuat rectagle tool di coreldraw kita cukup dragging atau menyeret seperti halnya membuat lingkaran di coreldraw. langsung saja, tutorial ada di bawah ini.

1. Klik Rectangle Tool atau bisa juga dengan tombol yaitu F6



Selesai, terimakasih..

Cara Membuat Halaman Angka dan Romawi di Satu File Microsoft Word

Bagaimana Cara Membuat Halaman Angka dan Romawi di Satu File Microsoft Word ?


Assalamu'alaikum wr.wb
Selamat datang dirumah abalabal :)
Pada postingan kali ini blog abalabal akan membahas mengenai cara membuat halaman romawi dan angka dalam satu file microsoft word.

Terlihat pada gambar di atas ada halaman romawi (kotak warna merah), halaman angka dibawah (kotak warna biru), dan halaman angka dipojok kanan atas (kotak warna hijau).

Mau tahu caranya?

Langsung saja kita aplikasikan dengan programnya... :)
1. Langkah yang pertama buka program microsoft word anda (disini saya menggunakan contoh proposal skripsi punya blog abalabal hehehe). Kemudian tekan alt+i+u pada keyboard seperti terlihat pada gambar (hilangkah centang pada show number on first page) artinya kita akan membuat halaman pada cover tidak tampak

2. Pada langkah yang kedua pilih submenu format pada kotak dialog, lalu isikan angka romawi i continue from previous selection lalu enter

3. Jika kedua langkah diatas berhasil maka akan tampak seperti gambar dibawah ini (halaman cover pagenya tidak tampak kemudian halaman kedua ada page 2 dan seterusnya

4.  Pada langkah ke empat arahkan kursor pada page 3 (iii), kemudian tekan alt+i+b+t untuk mengatur halaman romawi dan halaman angka (jika masih bingung dalam membuat halaman berbeda-beda bisa lihat postingan sebelumnya gan)

5. Selamat anda sudah bisa membuat halaman romawi dan dikombinasikan dengan halaman angka... :)

Bagaimana sangat mudah sekali bukan?
Jika masih bingung bisa bertanya dengan cara berkomentar pada postingan ini.

Keyword pencarian :
  • Bagaimana cara membuat halaman romawi dan angka di microsoft word
  • Membuat halaman format skripsi
  • Membuat halaman berbeda di satu file microsoft word

Cara Membuat Halaman Portrait dan Landscape di microsoft word

Cara Membuat Halaman Portrait dan Landscape di microsoft word

Assalamu'alaikum wr.wb
Mengawali postingan kali ini saya ucapkan selamat hari Kartini 21 April 2013. Beliau memang sosok yang patut kita tiru melihat perjuangannya bagi kaum hawa yang lebih ngetren dengan kata "emansipasi wanita". Disini kita tidak akan membahas mengenai emansipasi wanita ataupun hari kartini... hehehe

Pada postingan kali ini blog abalabal akan memberikan turorial bagaimana cara membuat halaman portrait dan landscape di satu file microsoft word dengan mudah. Sebelumnya sudah pernah saya posting mengenai cara membuat halaman berbeda di microsoft word.

Bagi sebagian orang mungkin cara ini sangat gampang namun bagi yang belum tahu caranya, postingan tentang membuat halaman portrait dan landscape di microsoft word ini bisa bermanfaat.

Langsung saja kita praktek dengan programnya..
1. Langkah yang pertama buka program microsoft word anda. Jika sudah tekan alt+i+b+t pada keyboard lalu tekan enter

2. Pada langkah yang kedua klik 2x pada footer page 2 kemudian klik menu bar - link to previous. (jika kurang jelas bisa melihat pada gambar)

3. Pada langkah yang ketiga posisikan kursor pada halaman kedua, lalu klik menu page layout - Orientation - landscape.

4. Jika berhasil maka file microsoft wor anda akan berubah seperti ini

Bagaimana sangat mudahkan? Semoga artikel mengenai Cara Membuat Halaman Portrait dan Landscape di microsoft word ini bermanfaat.

Keyword pencarian :
  • Membuat halaman Portrait dan Landscape di satu file microsoft word
  • Mengatur halaman Portrait dan Landscape di satu file microsoft word
  • Cara membuat halaman Portrait dan Landscape di microsoft word

Cara Membuat Halaman Berbeda di Microsoft Word

Cara Membuat Halaman Berbeda di Microsoft Word

Assalamu'alaikum wr.wb
Salam dari blog abalabal dan terima kasih telah berkunjung ke blog kami... :)
Postingan kali ini akan membahas bagaimana cara membuat halaman berbeda di microsoft word dengan bantuan shortcut  keyboard.

Untuk contohnya bisa dilihat pada gambar dibawah ini 

Langsung saja kita aplikasikan dengan programnya ya... :)
1. Langkah yang pertama buka program microsoft word anda (disini saya menggunakan file word yang sudah ada artikelnya). Jika sudah terbuka posisikan kursor pada halaman pertama, kemudia tekan alt+i+b+t pada keyboard akan muncul kotak dialog seperti pada gambar, lalu tekan enter

2. Lakukan pada halaman kedua seperti pada langkah pertama tadi. Jika sudah klik 2x pada footer page 1, kemudian isikan angka 1 dan posisikan di tengah, setelah itu klik 2x pada footer page 2 kemudian klik menu bar link to previous.

3. Pada langkah yang ketiga atur page number format persis seperti gambar dibawah ini. Mulailah dengan angka 1 (jika kurang jelas bisa diperbesar gambarnya)

4. Jika sudah, masih pada footer page 2 dengan cara meng-klik page number - top number (mengatur format nomer supaya halaman ke 2 sampai seterusnya berada di atas)

5. Selamat anda sudah bisa membuat halaman berbeda dalam satu file microsoft word

Bagaimana mudahkan ? Jika masih bingung bisa bertanya dengan cara memberikan komentar asal pertanyaannya tidak mengandung spam.
Semoga artikel mengenai Cara Membuat Halaman Berbeda di Microsoft Word ini bermafaat bagi anda.

Keyword pencarian :
  • Membuat halaman berbeda di microsoft word
  • Cara mengatur halaman microsoft word
  • Membuat halaman berbeda di satu file microsoft word

Tips Belajar Corel Draw dan Photoshop dengan Mudah

Bagaimana Belajar Corel Draw dan Photoshop dengan Mudah?

Assalamu'alaikum wr.wb
Mengawali postingan mengenai  Belajar Corel Draw dan Photoshop kali ini saya ucapkan terima kasih telah mau berkunjung ke blog abalabal ini.
Postingan kali ini akan membahas mengenai bagaimana cara  Belajar Corel Draw dan Photoshop Mudah dengan beberapa trik dari abalabal...hehehe

Sebelumnya saya sudah pernah memberikan tutorial mengenai cara belajar photoshop dengan mudah dan cara belajar corel draw namun kali ini blog abalabal akan memberikan beberapa tips untuk bisa belajar corel draw dan photshop sekaligus... :)

Bagi anda yang suka dengan dunia desain tentunya sudah tidak asing dengan kedua program tersebut meskipun masih ada program lain yang bisa digunakan untuk membuat desain.

Bila anda mau belajar corel draw dan photoshop saya sarankan untuk mengikuti pelatihan-pelatihan yang membahas mengenai program tersebut. Sering berlatih dengan programnya, membaca buku cara belajar corel draw dan photoshop, cari regerensi di internet mengenai cara pengoperasiannya, belajar dengan yang sudah mahir (bisa ikut semacam bimbingan privat / les), suka dengan kreatifitas dan yang paling utama adalah NIAT.

Bagaimana mudah sekali bukan?
Semoga artikel mengenai Tips Belajar Corel Draw dan Photoshop dengan Mudah ini bisa bermanfaat dan trimakasih telah berkunjung ke rumah abalabal... :)

Keyword pencarian :

  • Belajar corel draw dan photoshop
  • Cara belajar corel draw dan photshop

Desain Kartu Nama Format cdr

Desain Kartu Nama Format cdr

Assalamu'alaikum wr.wb
Sudah hampir 2 hari blog abalabal tidak memberikan tutorial abalabalnya dikarenakan sang admin lagi galau mengerjakan skripsi... hehehe
Ya semoga segera selesai dengan nilai yang memuaskan supaya bisa terus meng-update si abalabal.. :)

Mengenai postingan kali ini blog abalabal akan memberikan beberapa desain kartu nama format cdr yang bisa di download disini.

Bagi anda yang lagi males membuat desain kartu nama mungkin beberapa desain dari blog abalabal yang memang masih abalabal dalam hal desain-mendesain ini bisa bermanfaat...

Maaf mungkin desain kartu nama ini masih kurang menarik :
Semoga artikel mengenai Desain Kartu Nama Format cdr ini bisa bermanfaat.

Keyword pencarian :
  • Cara membuat desain kartu nama dengan corel draw
  • download kartu nama format cdr
  • Desain kartu nama format corel draw
  • Membuat kartu nama dengan corel draw

Cara Membuat Objek / Teks 3D Sederhana Di CorelDRAW

Cara Membuat Objek / Teks 3D Sederhana Di CorelDRAW - apakah anda ingin membuat balok atau objek yang 3D? dengan tool di coreldraw kita dapat membuatnya dengan cepat, pada tool di coreldraw yang pastinya juga menyediakan tool membuat ilustrasi efek objek atau teks tersebut menjadi terlihat seperti timbul atau 3D (3 dimensi).







Di coreldraw nama toolnya adalah "Extrude Tool", kita juga bisa menyesuaikan warna objek 3D tersebut dengan "Extrusion Color" setelah objek tersebut sudah di beri Extrude tool, lihat tutor gambar di bawah ini.




1. Pada tool box kiri, klik Extrude tool, lihat di bawah ini.



2. Lalu klik dan seret pada objek yang akan di beri Efek 3D, lihat di bawah ini.






3. Anda juga bisa memberkan warna pada objek 3D, lihat gambar di bawah ini.


Mudah bukan? di atas hanya contoh, anda bisa mengedit-edit dan mewarnai sendiri, terimakasih telah mengunjungi artikel Cara Membuat Objek 3D di CorelDRAW, terimakasih semoga bermanfaat, salam..

Memberikan Warna Out Line Tabel pada Coel Draw

Memberikan Warna Out Line Tabel pada Coel Draw

Assalamu'alaikum wr.wb
Selamat siang jumpa lagi dengan blog abalabal dengan beragam tutorialnya yang memang masih abalabal...hehhe

Pada kesempatan kali ini blog abalabal akan memberikan tutorial mengenai bagaimana cara memberi warna tabel di corel draw.

Pada postingan sebelumnya sudah kami jelaskan mengenai cara membuat tabel dengan corel draw yang mungkin bisa anda simak terlebih dahulu jika mengalami kesulitan dalam pembuatannya... hehehe :)

Langsung saja kita praktek dengan programnya ya..
1. Langkah yang pertama buka program corel draw anda terserah mau pakai yang versi berapa langkahnya tetap sama :)
2. Langkah yang kedua, buat tabel dengan baris dan kolom sesuai keinginan anda

3. Langkah yang ketiga pilih outline color pada menu bar

4. Disini saya memilih warna biru gan karena saya suka dengan warna biru hehehe

5. Nah dapat dilihat warnya berubah jadi biru namun hanya pada bagian outline luarnya saja. Dan outline dalam masih hitam. Caranya bagaimana? Lihat pada gambar dibawah (pilih border selection - inside)

6. Kalou sudah warnai kembali seperti pada langkah ke 3, maka hasilny akan menjadi seperti ini :)

Bagaiman mudah sekali bukan?
Semoga artikel mengenai Memberikan Warna Out Line Tabel pada Coel Draw ini bisa bermanfaat.

Keyword pencarian :
  • Cara memberi warna tabel di corel draw
  • Mewarnai tabel corel draw
  • Bagaimana cara memberi warna tabel pada corel draw
  • Mewarnai tabel di corel draw

Cara Membuat Tabel dengan Corel Draw

Bagaimana Cara Membuat Tabel dengan Corel Draw ?

Assalamu'alaikum wr.wb
Selamat datang di blognya abalabal yang mungkin beberapa tutorial sebelumnya memang masih abalabal dan semoga bisa bermanfaat bagi sobat aballer semuanya. ^_^

Pada postingan kali ini blog abalabal akan memberikan cara membuat tabel dengan corel draw karena sebagian para newbie corel belum tau bagaimana caranya...hehehe

Langsung saja kita mengaplikasikannya :
1. Langkah yang pertama buka program corel draw anda, berapapun versinya semua langkahnya sama :)
2. Langkah yang kedua pilih tools - table tool

3. Langkah yang ketiga tekan kursor dan seret (klik kiri tahan + geser) hingga muncul tabel seperti pada gambar dibawah. Akan muncul tabel dengan kolom 4 dan baris3

4. Jika sudah tambahkan beberapa baris dan kolom lagi dengan cara menambahkan angka pada kotak rows and coloms seperti pada gambar.

5. Tabel juga bisa dimodifikasi dengan beberapa tools, semisal dengan meng combine cells dengan cara drag tabel seperti pada gambar

6. Jika sudah lakukan combine cells (jika masih bingung lihat pada gambar dibawah)

7. Hasilnya akan seperti berikut

Bagaimana mudahkan?
Semoga artikel mengenai Cara Membuat Tabel dengan Corel Draw ini bisa bermanfaat.

Keyword pencarian :
  • Membuat tabel di corel draw
  • Cara membuat tabel di corel draw
  • Insert tabel corel draw